ANTHROPOMETRI




Antropometri berasal dari bahasa yunani "anthro" yang memiliki arti manusia dan "metri" yang berarti ukuran jadi bisa disimpulkan anthropometri ialah sebuah setudi  tentang pengukuran tubuh dimensi manusia dari tulangg ,otot dan jaringan adiposa atau lemak (menurut survey 2009)

saat ini antropometri sangat berperan penting dalam banyak hal diantaranya arsitektur , perancangan pakaian , dan lain sebagainya

Hal hal yang mempengaruhi ukuran tubuh manusia

Usia

dimensi tubuh manusia akan tumbuh dan bertambah besar seiring dengan bertambahnya usia sejak awal kelahiran hingga usia 20 tahun (pria) dan 17 tahun (wanita0

Jenis kelamin

dimensi ukuran tubuh laki laki umumnya lebih besar di bandingkan wanita ,kecuali pada bagian tubuh tertentu seperti pada bagian dada dan pinggul.

Suku

setiap suku atau etnis bangsa memiliki karakter fisik yang berbeda antar satu dan lainnya

Postur dan posisi tubuh

ukuran tubuh akan berbeda di pengaruhi oleh posisi tubuh pada saat akan melakukan aktivitas tertentu yaitu struktural dan functional body dimensions

pakaian

pakaian seperti model ,jenis bahan ,jumlah rangkap dan lain sebagainya yang melekat di tubuh akan menambah dimensi ukuran tubuh manusia .

pekerjaan / aktivitasnya

jenis pekerjaan biasanya atau pada umumnya mewajibkan adanya persyaratan dalam menyeleksi dimensi tubuh manusia seperti tinggi badan berat badan , lingkar perut dan lain sebagainya .

Faktor kehamilan pada wanita

adalah salah satu faktor yang mempengaruhi variabilitas data antropometri yaitu terutamma pada tebal perut dan tebal dada

Cacat tubuh secara fisik
kondisi sosial ekonomi dan asupan gizi
waktu pengukuran 




Comments

Popular posts from this blog

FARMAKOGNOSI